Selamat Menunaikan Ibadah Puisi: Sehimpun Puisi Pilihan

(By Joko Pinurbo)

Book Cover Watermark PDF Icon
Download PDF Read Ebook

Note: If you encounter any issues while opening the Download PDF button, please utilize the online read button to access the complete book page.

×


Size 25 MB (25,084 KB)
Format PDF
Downloaded 640 times
Status Available
Last checked 12 Hour ago!
Author Joko Pinurbo

“Book Descriptions: Dari kamar mandi yang jauh dan sunyi saya ucapkan Selamat Menunaikan Ibadah Puisi.
*
Sabda sudah menjadi saya.
Saya akan dipecah-pecah menjadi ribuan kata dan suara.
*
Tubuhku kenangan yang sedang menyembuhkan lukanya sendiri.
*
Menggigil adalah menghafal rute menuju ibu kota tubuhmu.
*
Lupa: mata waktu yang tidur sementara.
*
Tuhan yang merdu, terimalah kicau burung dalam kepalaku.
*
Kita adalah cinta yang berjihad melawan trauma”